Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Perilaku Kepatuhan Berobat Penderitatb Paru Dengan Program Directly Observed Treatment Shortcourse (Dots) Di Puskesmas Moanemani Kab. Dogiyai

Main Article Content

Jumrana
Fadliyah

Abstract





Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor yang berpengaruh terhadap perilaku kepatuhan berobat penderita TB Paru di Puskesmas Moanemani Kab Dogiyai Tahun 2024.


Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross sectional study, dengan mengambil sampel penderita TB Paru di Puskesmas Moanemani Kab Dogiyai sebanyak 52 orang. Data dianalisis dengan menggunakan uji Chi Square dan dilanjutkan dengan analisis Regresi Logistik.


Hasil penelitian diperoleh bahwa ada hubungan efek samping obat, lama pengobatan, sikap petugas dan pengetahuan dengan kepatuhan berobat penderita TB Paru di Moanemani Kab Dogiyai Tahun 2024, disarankan perlunya penjelasan efek samping obat, khususnya bagi mereka yang mengalami efek samping obat agar tidak menghentikan proses pengobatannya.


 





Article Details

Section
Articles

References

Aditma, T.Y. 2019. Perkembangan Mutakhir Diagnosis Tuberkulosis Paru. Cermin Dunia Kedokteran.

Aditama, Tjandra Yoga. 2019. Rokok dan Tuberkulosis Paru. Http://www.kompas.com. diakses pada 7 Juni 2022.

Alkaide, dkk. 2020. Cigarette Smoking as a Risk Factor for TB in Young Advert. Http://www.google.com diakses pada 7 Juni 2022.

Anonim.2020.ArtikelTuberkulosis http://www.Infeksi.com/hiv/artikel.php diakses pada 7 Juni 2022.

Pedoman Umum Rumah Sederhana Sehat. Http://www.google.com diakses pada 16 Juni 2022.

Akronim. 2019. Bahaya Kandungan Rokok kepada Perokok & Orang di Sekeliling.

Info Kesehatan.com, Jakarta. 2019. Tuberkulosis. Http://www.YayasanSpritia.com/hiv/.php diakses pada 16 Juni 2022.

Azizman Saad, dkk. 2020. Buku Tutor Hemoptisis. Fakultas Kedokteran Universitas Riau, Sumatera Barat.

Bustan, M.N. 2017. Epidemiologi Penyakit Tidak Menular. Penerbit Rineka Cipta, Jakarta.

Bulletin. Kesehatan. 2021. Vol. 9. Crofon, John., Hone, Norman., & Miller, Fred. 2018. Tuberkulosis Klinis Edisi 2. Widya Medika.

Dahlan, Zul. 2019. Diagnosa dan Penatalaksanaan Tuberkulosis. Cermin Dunia Kedokteran.

Departemen Kesehatan RI. 2021. Pedoman Pemberantasan dan Pengobatan Penderita Tuberkulosis Paru, Jakarta.

Dian Rosadi. 2017. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kepatuhan Pasien Tuberkulosis Paru terhadap Obat Anti Tuberkulosis. Https://scholar.google.com diakses pada 17 Oktober 2022.

Donusantoso, Halim. 2021. Ilmu Penyakit Paru. Penerbit Hipokrates, Jakarta.

Depkes RI. 2021. Pedoman Nasional Penanggulangan Tuberkulosis. Cetakan ke-8, Jakarta.

Endjang, Indan. 2018. Ilmu Kesehatan Masyarakat. PT. Citra Aditya Bakti, Jakarta.

Firdaus & Yulian. 2019. Tuberkulosis Online. Http://www.Yulian.Firdaus.or.id diakses pada 7 Juni 2022.

Fitri. 2018. Kepatuhan Minum Obat pada Pasien Tuberkulosis Paru. Http://jurnal.fk.unand.ac.id/index.php/jka/article/view/702/558 diakses pada 11 Oktober 2022.

Hudoyo, Achmad. 2020. Penderita TB Terbanyak Berusia Produktif. Http://www.kompas.co.id diakses pada 7 Juni 2022.

Kusnindar, Atmosukarto. 2020. Bronkhitis, Bronkhopneumonia, dan Bronkhiektasis di Lingkungan Keluarga Penderita TB Paru. Cermin Dunia Kedokteran, Jakarta.

Lameshow, dkk. 2019. Besar Sampel dalam Penelitian Kesehatan. Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.

Murti, B. 2021. Statistik Non-Parametrik dalam Ilmu Kesehatan. PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Mutoardjo, S. 2020. Metode Penelitian Kesehatan. PT. Rineka Cipta, Jakarta.

Notoatmodjo, Soekidjo. 2019. Metodologi Penelitian Kesehatan. Penerbit Rineka Cipta, Jakarta.

Noor, Nur Nasry. 2018. Dasar Epidemiologi. Penerbit Rineka Cipta, Jakarta.

Petrus, P. 2019. Mengolah Data Statistik dengan SPSS Versi 23. Yogyakarta: Andi Offset

Prihantana. 2016. Hubungan Pengetahuan dengan Tingkat Kepatuhan Pengobatan Pasien Tuberkulosis di RSUD dr. Soehadi Prijonegoro, Sragen. Https://journal.unimma.ac.id/index.php/pharmacy/article/view/188 diakses pada 11 Oktober 2022.

Sembiring, Samual. 2019. Indonesia Bebas Tuberkulosis. CV: Jejak, Anggota IKAPI, Jawa Barat.

Savitri, Rahmi, dkk. 2020. Kapita Selekta Kedokteran. Penerbit Media Aesculapius, Jakarta.

Seniantara, I. K., Ivana, T., & Adang, Y. G. 2018. Pengaruh Efek Samping OAT terhadap Kepatuhan Minum Obat pada Pasien TBC di Puskesmas. Jurnal Keperawatan Suaka Insan (JKSI), 3(2), 1-12. Https://doi.org/10.51143/jksi.v3i2.98 diakses pada 16 Oktober 2022.

Slamet, Juli Soemirat. 2019. Kesehatan Lingkungan. Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.

Sriwidodo. 2020. Cermin Dunia Kedokteran, Tuberkulosis, Artikel. Cermin Dunia Kedokteran.

Sudaryono. 2021. Metodologi Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif, dan Mix Method. PT RajaGrafindo Persada, Depok.

Sugiyono, P. 2020. Metode Penelitian Kesehatan. Alfabeta, Bandung.

Suryadi, M. Ali. 2019. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kepatuhan Berobat Penderita TB Paru di Wilayah Kerja Puskesmas Siko Kota Ternate. Https://journal.iktgm.ac.id/index.php/nursing/article/view/69 diakses pada 16 Oktober 2022.

Widya Hary Cahyati, & Tika Maelani. 2019. Sikap Petugas Kesehatan, Waktu Tempuh, dan Biaya Pelayanan Kesehatan dengan Putus Berobat Penderita Tuberkulosis Paru. Http://repository.unism.ac.id/1779/20/Prosiding%20Seminar%20Nasional%20Kesehatan2019%20Optimalisasi%20Pembangunan%20SDM%20Kesehatan%20dalam%20Upaya%20Akselerasi%20Penurunan%20Angka%20Kematian%20Ibu%20diEra%20Disrupsi%20%281%29.pdf#page=89 diakses pada tanggal 16 Oktober 2022.